Topikterkini.id, Takalar– Kepala Sekolah SDN 78 Balang, SUAIB S.Pd menyambut dengan baik para awak media saat berkunjung di kantornya, diwilayah Kecamatan Galesong Selatan, Kabupaten Takalar, pada hari Sabtu, 25 Oktober 2025.
Kehadiran crew media tersebut dalam rangka kunjungan silaturahmi dengan kepala sekolah sekaligus menjalin komunikasi terkait progres perkembangan dan penataan pembangunan sekolah serta kualitas dan peningkatan mutu dunia pendidikan.
Kepsek SDN No.78 Balang SUAIB S.Pd menjelaskan bahwa sekolah kami sudah berbagai bantuan yang telah ia dapatkan dari kementerian pendidikan republik indonesia yang kian didistribusi oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Takalar.
Insya Allah, ke depannya ada beberapa hal yang ingin kami benahi di sekolah diantaranya Pembangunan Pagar, 4 Unit Ruang Kelas, 1 Unit Ruang Perpustakaan dan 1 Unit Ruang Lab.Komputer.
Ia pun menegaskan, kami selalu memberikan ruang bagi rekan media untuk menjalin kerjasama, kita anggap bahwa media merupakan salah satu ujung tombak untuk kita jadikan sebagai mitra kerja strategis, sekitar 41 Portal Media dan tentunya kami perlu siapkan dana dalam pertahun sekitar 10 Jutaan.
"Kami berharap bagaimana sekolah kita bisa lebih maju dan meningkat, baik dari jumlah murid maupun dari segi pembangunan."kata pak Suaib.
Red : Anriadi

Social Header